Fullstack Developer
7 jam yang lalu
Cimanggis Golf Estate - Ruko Shappire Blok A2 No 16 Jl. Raya Tapos RT 001 RW 011 Kel. Tapos - Kec. Tapos - Depok
Deskripsi pekerjaan :
Fullstack Developer bertanggung jawab untuk merancang, mengembangkan, menguji, dan memelihara aplikasi berbasis web mencakup sisi frontend dan backend guna mendukung kebutuhan bisnis perusahaan secara efektif.
Kualifikasi :
1. S1 Teknik Informatika,system informasi, Ilmu komputer
2. Min pengalaman 1 tahun
3. Menguasai PHP, Laravel, Angular, .net, C#
4. Terbiasa menggunakan git dan linux
5. Menguasai data base mariadb dan postgres
6. Memahami konsep Frontend dan Backend
7. Memahami JSON rest API
- Tanggung Jawab :
- - Mengembangkan dan memelihara aplikasi frontend yang responsif, user-friendly, dan sesuai dengan desain serta kebutuhan pengguna.
- Mengembangkan backend application meliputi logika bisnis, API, autentikasi, dan integrasi sistem.
- Mendesain, mengelola, dan mengoptimalkan database untuk memastikan integritas, keamanan, dan performa data.
- Melakukan integrasi aplikasi dengan sistem internal maupun layanan pihak ketiga (payment, API eksternal, cloud service, dll).
- Melakukan pengujian (debugging, unit test, dan basic integration test) untuk memastikan kualitas aplikasi.
- Berkolaborasi dengan tim product, UI/UX, QA, dan stakeholder lain dalam proses pengembangan sistem.