
New

(Jv2505001) Compliance & Quali...
1 minggu yang lalu
JL. RS. Fatmawati No. 32, South Jakarta 12430, RT.5/RW.4, West Cilandak, Cilandak, South Jakarta City, Jakarta 12430
Lowongan berakhir pada :
Deskripsi pekerjaan :
Deskripsi pekerjaan (JV2505001) Compliance & Quality Management Dept Head - Jakarta PT. Asuransi Bintang Tbk
Kualifikasi
- Pendidikan minimal S1 dengan minimal IPK 3,00
- Memiliki pengalaman di bidang serupa minimal 5 tahun
- Memiliki pengetahuan tentang ISO 31000, ISO 9001 dan ISO 27001
- Memiliki pengalaman sebagai document controller atau management representative dalam implementasi ISO 9001 dan ISO 27001
- Memiliki kemampuan mengoperasikan aplikasi pembuatan flow chart proses bisnis
- Penempatan: Jakarta
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan pengontrolan kinerja pada seluruh Compliance & Quality Management department, diantaranya memastikan seluruh fungsi dan tugas department berjalan sesuai dengan prosedur.
- Menganalisa, menyiapkan dan mensosialisasikan SOP pada setiap Unit Kerja serta memastikan proses operasional pada masing - masing unit kerja berjalan secara efektif dan efisen.
- Memastikan seluruh persyaratan yang ditetapkan dalam penerapan sistem manajeman mutu ISO 9001:2015 telah diterapkan dalam semua Proses yang ada di perusahaan
- Menerapkan setiap peraturan yang berlaku baik peraturan internal maupun peraturan perundang - undangan dan serta memastikan penerapan program APU/PPT (Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Teroris) telah berjalan dengan baik
- Melakukan monitoring dan koordinasi dengan seluruh pegawai untuk memastikan isu-isu yang berhubungan dengan kepatuhan telah diidentifikasi, dievaluasi dan dilaksanakan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
- Memberikan konsultasi kepada unit kerja atau pegawai perusahaan mengenai kepatuhan dan melaksanakan sosialisasi kepada seluruh unit kerja mengenai peraturan yang berlaku dan Perlindungan Konsumen.
- Menganalisis, mengevaluasi, dan menilai risiko kepatuhan yang berhubungan dengan kegiatan usaha perusahaan dan perlindungan konsumen dan masyarakat.
- Berkoordinasi dengan unit terkait untuk proses perencanaan, pelaksanaan, pemantauan dan evaluasi atas kepatuhan perusahaan terhadap ketentuan mengenai Perlindungan Konsumen dan Masyarakat.
- Melaporkan pelaksanaan fungsi kepatuhan, pelaksanaan perlindungan konsumen dan masyarakat, pelanggaran terhadap kepatuhan, dan langkah - langkah penyelasaiannya kepada Group Head Risk Management & Compliance.
Proses Rekrutmen & Seleksi:
- Pengisian FAP (Form Aplikasi Pelamar)
- Screening (administrasi, kesehatan, background check)
- Pencocokan Kompetensi (test psikology, test kompetensi, interview, test lain yg diperlukan)
- Offering (penawaran)